Pada halaman ini akan saya bagikan pengalaman saya dalam menginstal package python (Sebenarny saya masih kurang paham apa bedanya antara package dan module). Sebagai contoh kita akan instal package pandas yang berfungsi untuk membaca file excel (nantikan pemaparan dalam menggunakan package pandas)
langkah - langkah / tata cara instalasi:
1. Buka cmd kemudian cd / change directory (Sesuai dengan direktori pip)
|
gambar 1. direktori pip
|
|
gambar 2. change direktori sesuai dengan direktori pip |
2. kemudian ketik pip install nama_package tunggu proses instalasi sampai selesai (pada contoh ini: pip install pandas)
|
Gambar 3. instal package pandas |
3. Cara cek nya dengan cara Import package tadi
import nama_package (pada contoh:
import pandas) pada shell python command. Jika tidak terjadi error berarti proses import berhasil
|
Gambar 4. import pandas |
Sekian dan terimakasih
Selamat bereksperimen..